Panglima TNI Hadiri Undangan Chief Of Defence Force

PANTAU SINGAPURA - Puspen TNI Panglima TNI Jendral TNI Agus Subiyanto melaksanakan kunjungan kerja ke Singapura dalam rangka memenuhi undangan Chief of Defence Force (CDF) Singapore Armed Forces (SAF), Vice Admiral Aaron Beng. Singapura. Kamis(09/05/2024).
Kedatangan Panglima TNI disambut oleh Duta besar RI utk Singapura H.E. Suryopratomo di VIPC Changi Airport, dilanjutkan dengan Courtessy Call dengan CDF yang dilaksanakan di Mindef Singapore, CDF (VA Aaron Beng) didampingi oleh Col Lim yu Chuan (Head of Joint Intelligent), ME7 Melvin Gan (DA Singapore).
Pada kesempatan tersebut Panglima TNI didampingi oleh Marsma TNI Imam Subekti (Kapuskersin), Kol Pnb A. Zailani (Athan RI), Kol Inf Amrul Huda (Atase darat) dan Letkol Inf Benrie. Dalam pertemuannya membicarakan tentang fokus kerjasama yang dapat dilaksanakan antara TNI dan SAF mengenai kelanjutan dari Implementing DCA.
- Andi Rachman gelar Silaturahmi bersama Keluarga Rantau Bais di Hotel Surya Duri
- Berikut perolehan suara sementara Pilgubri Tahun 2018 Kecamatan Mandau
- Kasat Satpol PP Kabupaten Bengkalis akan segera tertibkan Warem di Bathin Solapan
- Gubri Apresiasi Pembangunan DIC
- Pelayanan Pengobatan Keliling, Bukti Kepedulian Satgas Pamrahwan Yonif 756/WMS Pada Kesehatan Masyarakat
#tniprima
#profesional
#responsif
#integratif
#modern
#adaptif
Autentikasi:Kabidpeninter Puspen TNI Kolonel Cba Tedi Rudianto
Untuk Berbagi Berita / Informasi / Peristiwa
Silahkan SMS ke nomor HP : 0813 6366 3104
atau email ke alamat : pantauriau@gmail.com
Harap camtumkan detail data diri Anda
Pengutipan Berita dan Foto, Cantumkan PANTAURIAU.com Sebagai Sumber Tanpa Penyingkatan
Tulis Komentar